RAPI Wilayah VII Lambar Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Tsunami Lamsel

ADSENSE 336 x 280

RAPI Wilayah VII Lambar Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Tsunami Lamsel

Lampung Barat, Kejarfakta.com -- Sekitar 21 Pengurus Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) wilayah VII Lampung Barat (Lambar),  berangkat mengawal empat mobil pickup berisi bantuan kemanusiaan berupa sayur mayur, beras, makanan, susu, pakaian layak pakai, tikar, dan lebih dari Rp33 juta uang hasil penggalangan untuk diantar langsung ke posko bencana tsunami Lampung selatan (Lamsel), RAPI resmi melepas Bantuan kemanusiaan tersebut Jumat (4/1/2019).


ADSENSE Link Ads 200 x 90
href="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjILkMrqDFIk6goQO18mvivWOoKNd9yJpRzWGSvaygX9oCQBGa45CI8RCZp6gypxslzTbqyWYa3wf_JouxQ01skkSam9MRvxe-6A-U8mtxhT_JuopD3nc4w0wMKFBI_fIk1IrU0o7Ts1qGV/s1600/RAPI2.jpg" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;">
RAPI Wilayah VII Lambar Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Tsunami Lamsel

"Hari ini empat mobil pickup bak terbuka berisi bantuan untuk korban tsunami kita antar ke Lampung selatan, ada sekitar 21 pengurus RAPI menggunakan lima mobil mengawal bantuan," kata Ketua RAPI wilayah VII Lambar, Ismet Inoni.

Masih Kata Ismet, rencananya bantuan kemanusiaan terhadap warga terkena dampak Tsunami akan di serahkan ke posko bencana pemerintah kabupaten  (Pemkab), Lamsel.

 "Kita di fasilitasi RAPI Provinsi Lampung dan Lampung Selatan untuk menyampaikan bantuan ke Pemda Lampung selatan," Tandasnya. (*)



from berita lampung | beritaonline | berita lampung barat | KejarFakta.com http://bit.ly/2TpqMSw
via IFTTT
ADSENSE 336 x 280 dan ADSENSE Link Ads 200 x 90

Related Posts :

0 Response to "RAPI Wilayah VII Lambar Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Tsunami Lamsel"

Post a Comment